Posts

Masyarakat Digital: Cara Menumbuhkan Budaya Kerja sama yang baik dalam tim

Image
  Masyarakat Digital: Cara Menumbuhkan Budaya Kerja sama yang baik dalam tim Pada era jaringan dengan mengandalkan internet, moda hidup dan bisnis berubah drastis, tidak lagi berpusat di ruang perkantoran. Masing-masing pribadi bisa berpartisipasi dalam jejaring social, terhubung dengan lainnya tanpa batas wilayah, tidak diatur oleh birokrasi dan jam kantor. Semuanya berubah, mulai dari cara berkomunikasi, belajar, belanja, bekerja, berdagang, bergaul, sampai dengan regulasi perkantoran. Apasih yang dimaksud dengan budaya kerja masyarakat digital?  Budaya kerja masyarakat digital adalah melakukan hampir seluruh aktivitas menggunakan perangkat digital.  Ini dia beberapa cara untuk menumbuhkan budaya kerja sama yang baik di dalem tim:  1.  Ciptakan komunikasi yang efektif dan lancar  Tim yang baik harus memiliki komunikasi yang bagus dan efektif dengan anggotanya. Para komunikator harus mampu mendengarkan secara aktif dan mengekspresikan diri dengan jelas pada orang-orang di sekitarnya.

HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL

Image
  HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL  Haii semuaaa!! di blog kali ini aku bakal bahas hal-hal yang berkaitan dengan HKI atau Hak kekayaan intelektual nihhh, happy readinggg!!  Pertama kita pahami dulu ya apa itu HKI, Hak kekayaan intelektual merupakan hak eksklusif yang diberikan negara kepada kreator, inventor, atau pendesain atas hasil kreasi atau temuannya yang memiliki nilai komersial, baik langsung secara otomatis maupun melalui pendaftaran pada instansi terkait, sebagai bentuk penghargaan atau pengakuan hak yang patut diberikan perlindungan hukum.  Selanjutnya apasih yang dimaksud dengan Hak cipta (copyright) dan Hak kekayaan industry (industrial property rights)?  Hak cipta adalah  hak khusus bagi pencipta untuk mengumumkan atau memperbanyak ciptaannya, termasuk ciptaan yang dilindungi adalah ciptaan dalam bidang ilmu pengetahuan, sastra dan seni. Contoh karya-karya hak cipta adalah : buku, pamflet, lagu, drama musikal, pidato, dan karya lainnya.  Hak kekayaan industry adalah  hak yang m

Budaya Kerja pada Kemajuan Teknologi Informasi

 Nazwa Aurelia XI Bahasa (22)  BUDAYA KERJA PADA KEMAJUAN TEKNOLOGI INFORMASI  Budaya kerja juga diartikan sebagai kebiasaan yang dilakukan berulang-ulang oleh pegawai dalam suatu organisasi. Pelanggaran terhadap kebiasaan ini memang tidak ada sanksi tegas, namun dari pelaku organisasi secara moral telah menyepakati bahwa kebiasaan tersebut harus ditaati untuk mencapai tujuan pekerjaan. Budaya kerja pada kemajuan bidang informasi disebut budaya digital. Budaya Kerja Digital dapat diartikan sebagai seperangkat nilai, praktek, dan harapan yang muncul mengenai cara orang bertindak dan berinteraksi dalam lingkungan kerja yang sarat dengan penggunaan teknologi informasi. Menurut Boston Consulting Group (BCG), Budaya kerja digital sangat penting untuk diterapkan karena : 1. Organisasi berisiko mengalami kegagalan transformasi jika mengabaikan budaya kerja digital.   Organisasi yang fokus menerapkan budaya kerja digital memiliki kinerja yang lebih baik dibanding organisasi yang tidak menerapk

Model dan Prediksi Data

NAMA : NAZWA AURELIA  KELAS : XI IBB (22)  JAWABLAH PERTANYAAN BERIKUT DENGAN BENAR  1. Jelaskan perbedaan unsupervised dan supervised learning  Supervised learning  adalah suatu pendekatan dalam pembuatan AI. Disebut “ supervised ” karena dalam pendekatan ini,  machine learning  dilatih untuk mengenali pola antara  input  data dan label  output . Tidak hanya itu,  machine learning  juga dilatih untuk mengidentifikasi hubungan yang mendasari koneksi  input  data dengan label  output . Unsupervised learning adalah suatu teknik yang digunakan machine learning dalam pembuatan artificial intelligence. Dalam pendekatan ini, Anda tidak perlu melatih algoritma komputer untuk mengenali pola penyusun AI. Model dirancang untuk bisa “belajar mandiri” dalam mengumpulkan informasi, termasuk mengenali data yang tidak berlabel. Disebut “unsupervised” karena model pada pendekatan ini tidak pe rlu dilatih. 2. Jelaskan perbedaan model data berdasarkan objek dan model data berdasarkan record  - Model Dat

Model Data

Image
 MODEL DATA  Haii semuaa!! Kali ini aku mau jelasin tentang model data nih, apa sih sebenarnya pengertian dari model data dan apa  saja sih macam-macam dari model data? Simak terus blog ini yaa, happy reading!! A. PENGERTIAN MODEL DATA  Model data adalah model abstrak yang mengatur elemen-elemen data dan menstandarisasi bagaimana mereka berhubungan satu sama lain dan dengan sifat-sifat entitas dunia nyata. B. MACAM-MACAM MODEL DATA Berdasarkan Objek :  Model data berdasarkan objek merupakan model data yang menyiapkan setiap node / chartnya dengan basis objek database. Dengan menggunakan konsep seperti entitas, attribute dan relasi, objek yang dimaksud adalah sebuah entitas. Karena entitas adalah sebuah objek yang memiliki karakteristik (attribute) yang bisa di bedakan dengan objek lainnya. Model data berdasarkan objek dibagi lagi menjadi beberapa bagian:    1. Entity Relationship Model Model untuk menjelaskan hubungan antar data dalam basis data berdasarkan suatu persepsi bahwa real wo

Dampak Sosial dari Penggunaan Komputer dan Teknologi Informasi dan Komunikasi

Image
 Dampak Sosial dari Penggunaan Komputer dan Teknologi Informasi dan Komunikasi Haii semuaa!! Kali ini aku mau jelasin tentang dampak sosial dari penggunaan komputer dan teknologi informasi dan komunikasi nih, selain mempunyai dampak positif, komputer dan teknologi informasi dan komunikasi juga mempunyai dampak negatif loh. Apa saja sih dampak-dampak sosial komputer dan teknologi informasi dan komunikasi? Simak terus blog ini yaa, happy reading!!  A. Pengertian Komputer            Secara umum, pengertian komputer adalah suatu perangkat elektronik yang dapat digunakan untuk mengolah data sesuai dengan prosedur yang telah dirumuskan sebelumnya sehingga ,menghasilkan informasi yang bermanfaat bagi penggunanya.      Definisi komputer adalah alat elektronik yang terdiri dari rangkaian berbagai komponen yang saling terhubung sehingga membentuk suatu sistem kerja. Sistem di dalam komputer tersebut dapat melakukan pekerjaan secara otomatis berdasarkan program yang diperintahkan kepadanya sehing

TIPE DATA DALAM PEMROGRAMAN

Image
 TIPE DATA DALAM PEMROGRAMAN  Haloo semuaa!! Hari ini aku mau jelasin tentang tipe data dalam pemrograman nih mulai dari apa sih pengertian tipe data dalam pemrograman sampai macam-macam tipe data dalam pemrograman. Enjoy your read!!!  A. APA PENGERTIAN TIPE DATA DALAM PEMROGRAMAN  Data types atau tipe data adalah sebuah pengklasifikasian data berdasarkan jenis data tersebut. Tipe data dibutuhkan agar kompiler dapat mengetahui bagaimana sebuah data akan digunakan.  Untuk mengembangkan sebuah program, ada beberapa tipe data yang akan kita pelajari. Di antaranya adalah integer, floating point, character, boolean, string, array.  B. MACAM-MACAM TIPE DATA DALAM PEMROGRAMAN  1) Bilangan Bulat (Integer)             Tipe bilangan bulat (Integer) adalah tipe data numerik yang biasa digunakan apabila bertemu dengan bilangan bulat, seperti 1, 27, 100, dll. Bilangan ini juga mengenal nilai positif dan negatif (signed number). Tipe data numerik yang termasuk ke dalam bilangan bulat adalah sebagai